Titian di Dalam Sekolah Terendam Banjir

republiktv,-Banjir di Desa Dalam Pagar Ulu Martapura Timur Kabupaten Banjar Kalimantan Selatan memaksa memaksa peserta membuat titian sementara di dalam sekolah. Titian dari bangku dan balok kayu ini dibuat, lantaran lorong antar ruang kelas terendam banjir hingga 40 centimeter.

Banjir Bertahan, 150 Rumah Warga dan Kantor Desa Terdampak

republiktv,-Banjir masih bertahan di Desa Teluk Selong Ulu, Martapura Barat Kabupaten Banjar Kalimantan Selatan dalam beberapa pekan terakhir. Ratusan bangunan terdampak, termasuk diantaranya rumah warga dan kantor desa yang terendam banjir.

Asa Nenek Penghuni Rumah Rusak di Tengah Kepungan Banjir

republiktv,- Seorang Warga Lansia di Desa Mekar Martapura Timur Kabupaten Banjar, hidup di sebuah rumah yang sudah rusak karena kerap terendam banjir. Memperbaiki maupun meninggikan rumah agar bebas dari banjir, tidak menjadi pilihan nenek berusia 75 tahun ini karena tak adanya biaya.

Ribuan Rumah Warga Terdampak Banjir Luapan Air Sungai

republiktv,- Curah hujan meningkat dalam beberapa hari terakhir membuat aliran sejumlah sungai di Kabupaten Banjar Kalimantan Selatan, meluap hingga terdampak pada 2100 lebih rumah warga. Fluktuasi banjir di Kabupaten Banjar dalam dua hari terakhir terjadi di wilayah 6 kecamatan dan 21 desa.

Banjir Luapan Air Sungai, Sekolah Terapkan Sistem BDR

republiktv,- Aktivitas belajar mengajar di SD Negeri Pekauman 1 Martapura Timur Kabupaten Banjar, terpaksa dihentikan karena banjir, Jumat (17/1/2025). Pihak sekolah terpaksa menerapkan sistem Belajar Dari Rumah (BDR) hingga menunggu banjir surut.

Sinergitas Bersihkan Sungai Guna Antisipasi Banjir

republiktv,- Untuk menjaga kebersihan lingkungan khususnya aliran sungai, TNI, Polri, Aparat Kecamatan dan Desa, serta Warga melakukan kerja bakti membersihkan aliran sungai dari sampah. Bersih-bersih sungai di Desa Kasarangan Kecamatan Labuan Amas Utara Kabupaten Hulu Sungai Tengah ini dilakukan, sebagai bentuk pelestarian lingkungan serta

Hindari Kemacetan di Jalan Raya, Jamaah Haul dari Kalteng Lewat Jalur Sungai

republiktv,- Menjelang Haul ke-20 KH Muhammad Zaini Abdul Ghani atau Abah Guru Sekumpul, tak sedikit jamaah tiba di Martapura Kabupaten Banjar melalui jalur sungai. Rombongan dari Kalimantan Tengah diantaranya, memilih melalui jalur sungai untuk menghindari kemacetan kendaraan di jalan raya.

Banjir Rob Kepung Kota Banjarmasin

republiktv,- Banjir Rob atau pasang air laut, melanda kota Banjarmasin Kalimantan Selatan dalam empat hari terakhir. Tak hanya merendam ruas jalan, ketinggian air yang bervariasi antara 10 hingga 50 CM di beberapa titik bahkan masuk kedalam rumah warga.

Tiga Korban Perahu Terbalik Telah Ditemukan, Operasi Pencarian Berakhir

republiktv- Tiga korban terbaliknya perahu di Sungai Aluh-Aluh Besar Kabupaten Banjar Kalimantan Selatan, telah ditemukan. Operasi pencarian oleh tim gabungan dan relawan yang berlangsung lebih dari 1×24 jam, juga telah resmi berakhir.     #republiktv #republik tv #perahu #Sungai #Basarnas #PMI #BPBD #Damkar

Perahu Angkut Rombongan Santri Terbalik, 1 dari 3 Korban Hilang Telah Ditemukan

republiktv- Perahu tengah mengangkut rombongan santri, terbalik di Sungai Aluh-aluh Besar Kabupaten Banjar Kalimantan Selatan, Minggu (27/10/2024). Tiga Santri yang hilang dari peristiwa tersebut, satu diantaranya telah ditemukan dalam kondisi meninggal dunia.   #perahu #kecelakaan #terbalik #aluh-aluh #Kabupaten Banjar #Sungai #basarnas #santri #banjarmasin