Jalan Berlumut Dampak Banjir, Warga Sukarela Melakukan Pembersihan

republiktv,-Akibat terendam banjir selama berbulan-bulan, sejumlah ruas jalan di Kabupaten Banjar Kalimantan Selatan ditumbuhi lumut. Mencegah terjadinya kecelakaan lalu lintas dampak jalan yang licin, warga secara sukarela melakukan pembersihan lumut dalam beberapa hari terakhir.

Titian di Dalam Sekolah Terendam Banjir

republiktv,-Banjir di Desa Dalam Pagar Ulu Martapura Timur Kabupaten Banjar Kalimantan Selatan memaksa memaksa peserta membuat titian sementara di dalam sekolah. Titian dari bangku dan balok kayu ini dibuat, lantaran lorong antar ruang kelas terendam banjir hingga 40 centimeter.

Banjir Bertahan, 150 Rumah Warga dan Kantor Desa Terdampak

republiktv,-Banjir masih bertahan di Desa Teluk Selong Ulu, Martapura Barat Kabupaten Banjar Kalimantan Selatan dalam beberapa pekan terakhir. Ratusan bangunan terdampak, termasuk diantaranya rumah warga dan kantor desa yang terendam banjir.

Ribuan Rumah Warga Terdampak Banjir Luapan Air Sungai

republiktv,- Curah hujan meningkat dalam beberapa hari terakhir membuat aliran sejumlah sungai di Kabupaten Banjar Kalimantan Selatan, meluap hingga terdampak pada 2100 lebih rumah warga. Fluktuasi banjir di Kabupaten Banjar dalam dua hari terakhir terjadi di wilayah 6 kecamatan dan 21 desa.

1000 Hektare Lahan Pertanian Terdampak Banjir

republiktv,- Lahan pertanian seluas 1088,5 hektare di Kabupaten Banjar, terdampak banjir. Data Dinas Pertanian, sawah terendam banjir di Kabupaten Banjar, berada di wilayah empat kecamatan.   #republiktv #republiktv.com